Kue Geplak Bakar


Bahan:
  • 6 butir telur ayam
  • 250 gram kelapa kering sangrai (dari 1 butir kelapa)
  • 600 gram sagu disangrai
  • 250 gram tepung terigu disangrai
  • 400 gram gula pasir kasar
  • 1 sendok teh pala bubuk
  • 1 sendok  teh cengkih bubuk
  • 1 sendok teh kayu manis
  • vanili secukupnya
  • Untuk bumbu kue tersebut dapat diganti 1 sendok makan spekuk.
  • Garam secukupnya
  • 1 sendok teh baking powder
  • 100 gram mentega
Cara membuatnya :

  • Campurkan telur, mentega dan gula lalu kocok dengan mixer atau dengan cara manual sampai adonan berwarna putih.
  • Selanjutnya masukkan terigu, sagu, kelapa telah di sangrai sambil di aduk rata.
  • Kemudian cetak dengan cetakkan bintang atau bulat pipih.
  • Bakar selama kurang lebih  30 menit
  • Keluarkan dari cetakan kemudian dinginkan,kue pun siap di sajikan ,oy biar kue awet dan tahan lama masukkan dalam troples dengan ditutup rapat.

Share this article :
 

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Resep Kue Tradisional Dan Modren - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger